Tes Kepribadian: Gambar yang Pertama Kali Dilihat Bisa Ungkap Ketakutan Alam Bawah Sadar yang Terdalam

- 10 Juni 2021, 17:30 WIB
Tes kepribadian: gambar yang pertama kali dilihat bisa ungkap ketakutan alam bawah sadar yang terdalam.
Tes kepribadian: gambar yang pertama kali dilihat bisa ungkap ketakutan alam bawah sadar yang terdalam. /The Minds Journal/

2. Kupu-kupu

Kupu-kupu merupakan salah satu simbol yang biasanya dikaitkan dengan makna positif. Namun, ada makna lain yang lebih dalam dari simbol ini , yaitu berasal dari tempat yang lebih gelap.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Pilih Siapa yang Memecahkan Vas Bunga Bisa Ungkap Kepribadian Kamu

Jika gambar yang pertama kamu lihat adalah kupu-kupu, maka ketakutan alam bawah sadar kamu adalah ketakutan akan kematian dan kehilangan kesempatan.

Selain itu juga kamu bisa menahan perasaan tertekan dari emosi kesedihan oleh orang-orang dekat yang sudah tidak ada.

3. Stroberi

Baca Juga: Tes Kepribadian: Pilih Gambar Posisi Tidur Bisa Ungkap Kepribadian Anda

Jika gambar yang pertama kali kamu lihat adalah stroberi maka ketakutan terbesarmu adalah rasa penolakan dari orang terkasih.

Dilihat dari ukuran stroberi yang lebih besar, mengungkapkan bahwa betapa banyak cinta yang harus kamu berikan.

Bisa dikatakan ada begitu banyak cinta yang kamu simpan dalam diri sehingga takut untuk memberi.

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: The Minds Journal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x