Spoiler Jujutsu Kaisen Chapter 153: 8 Aturan Culling Game, Battle Royale yang Diciptakan Kenjaku

- 2 Juli 2021, 06:36 WIB
Spoiler Jujutsu Kaisen chapter 153: setiap pemain yang akan terlibat dalam battle royale harus mengikuti 8 aturan culling game dari kenjaku.
Spoiler Jujutsu Kaisen chapter 153: setiap pemain yang akan terlibat dalam battle royale harus mengikuti 8 aturan culling game dari kenjaku. /YouTube RekoManga

Seorang penyihir bakal dihargai lima poin sementara non penyihir bakal dihargai satu poin.

Aturan kelima ini menjelaskan kalau setiap pemain bakal dibanderol dengan poin yang berbeda-beda

6. Tanpa menghitung poin dari nyawanya sendiri, pemain dapat menukar 100 poin untuk melakukan nego dengan Game Master dan menambah satu aturan di Culling Game

Aturan keenam ini bisa dibilang yang paling krusial dan cara inilah yang bakal dimanfaatkan Megumi untuk membantu kakaknya keluar dari Culling Game.

Sayangnya aturan tambahan oleh pemain ini tidak boleh menghapus aturan yang lain.

Artinya kalau pemain mau meng-counter salah satu aturan, mereka harus bener-bener mencari celah buat melemahkan aturan-aturan yang sudah ada tersebut.

Baca Juga: Spoiler Jujutsu Kaisen: Pernah Bunuh Gojo Satoru, Inilah Manusia Terkuat, Toji Zenin 

7. Sesuai dengan aturan sebelumnya, Game Master wajib mengabulkan aturan baru yang diminta pemain kecuali jika aturan yang diminta punya efek jangka panjang ke Culling Game

Inilah batasan aturan baru yang harus diperhatikan oleh pemain, Game Master tidak akan mengabulkan aturan yang bakal punya pengaruh jangka panjang ke game.

Pemain tidak bisa memasukkan aturan agar Culling Game dihentikan.

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama

Sumber: YouTube RekoManga


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x