Spoiler One Piece: Banyak yang Kira Sama, Ternyata Ini Perbedaan Kekuatan Buah Iblis Fujitora dan Shiki

- 31 Juli 2021, 10:21 WIB
Spoiler One Piece kali ini akan membahas tentang perbedaan kekuatan dari buah iblis Fujitora dan Shiki yang dikira banyak orang sama.
Spoiler One Piece kali ini akan membahas tentang perbedaan kekuatan dari buah iblis Fujitora dan Shiki yang dikira banyak orang sama. //Youtube/Portgas D. Ace/

Kemudian untuk kekuatan buah iblis Shiki sifatnya permanen, artinya sampai pengguna buah iblisnya dikalahkan atau pingsan, barulah efek dari buah iblis tersebut akan menghilang.

Selama pengguna buah iblis masih sadar dan belum pingsan, kontrolnya atas objek yang telah disentuhnya bersifat mutlak. Mau dilayangkan atau dijatuhkan itu terserah Shiki.

Baca Juga: Spoiler One Piece: 3 Kelas Pedang di One Piece Akhirnya Terungkap, Pedang Mihawk Jadi yang Terkuat


Lalu untuk buah iblis Fujitora, dia mampu membuat lingkungan sekitarnya terdampak efek gravitasi sesuai keinginan dia.

Dengan mengatur gravitasi di sekitarnya, Fujitora dapat menekan lawan ke bawah tanah ataupun menerbangkan musuhnya.

Uniknya, Fujitora dapat memadukan kekuatan buah iblisnya dengan pedangnya, sehingga dia dapat mengirim gelombang gravitasi dari jarak jauh.***

Halaman:

Editor: Ghiffary Zaka

Sumber: wanpispedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x