Penjelasan Ending Squid Game, No. 1 Kakek Oh Il Nam Ternyata Getol Beri Isyarat

- 22 September 2021, 10:05 WIB
Penjelasan ending serial Netflix Squid Game. Ternyata Kakek No. 1 Oh Il Nam sudah memberi petunjuk di episode 1 sampai 9.
Penjelasan ending serial Netflix Squid Game. Ternyata Kakek No. 1 Oh Il Nam sudah memberi petunjuk di episode 1 sampai 9. /Dok. Netflix

PR BEKASI - Serial orisinil Netflix, Squid Game sudah dapat disaksikan mulai 17 September 2021 lalu.

Squid Game hadir dengan 9 episode, yang dirilis secara sekaligus di platform streaming Netflix.

Sebagai informasi, Squid Game merupakan serial Netflix yang berkisah tentang permainan survival dengan 456 pemain.

Baca Juga: Squid Game Berlanjut ke Season 2? Simak 'Bocoran' Alur Cerita dan Tanggal Rilis di Netflix

Ada sosok karakter kakek miskin bernama No. 1 Oh Il Nam yang disebut-sebut terlilit utang, hingga akhirnya nekat mengikuti Squid Game.

Namun, kakek No. 1 Oh Il Nam ini menjadi karakter misterius yang mengundang rasa penasaran penonton Squid Game.

Sebagiamana diberitakan Sragen Update dalam artikel "(Spoiler) Ending Squid Game, 3 Petunjuk Kakek Oh Il Nam Sejak Episode 1-9, Kamu Sadar?", ending Squid Game episode 9 ada setidaknya 3 petunjuk kakek Oh Il Nam sejak episode 1.

Baca Juga: 5 Fakta Jung Ho Yeon 'Kang Sae Byeok - Squid Game', Ternyata Sahabat Dekat Jennie BLACKPINK!

Para penonton dibuat bertanya-tanya apa mungkin ending Squid Game Season 1 mereka telah sadar petunjuk dari kakek No. 1 Oh Il Nam.

Berikut ending Squid Game yang masih ada 3 petunjuk dari kakek No. 1 Oh Il Nam:

1. Main game ‘Lampu Merah-Hijau’ dengan berani

Pada episode 1 para pemain Squid Game dihadapkan pada tantangan yaitu game ‘Lampu Merah-Hijau’ dimana jika boneka mengucapkan lampu hijau mereka dibolehkan berjalan.

Halaman:

Editor: Elfrida Chania S

Sumber: Sragen Update


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x