Tiru Permainan Run BTS hingga Season 2 Dikonfirmasi, Berikut 5 Fakta dan Misteri Drama Korea Squid Game

- 2 Oktober 2021, 14:59 WIB
Tiru RUN BTS, berikut lima fakta dan misteri drama Korea Squid Game.
Tiru RUN BTS, berikut lima fakta dan misteri drama Korea Squid Game. /YouTube/K Populer/

"ini adalah nomor yang telah aku gunakan selama lebih dari 10 tahun, jadi aku cukup terkejut," sambungnya.

Baca Juga: 50 Lagu Teratas dan Viral di TikTok Minggu Ini, Soundtrack Squid Game 'Lampu Merah Lampu Hijau' Meroket

Karena keteledoran tim produksi membocorkan nomor telepon yang ternyata aktif, Netflix terancam harus memberikan kompensasi hingga Rp600 juta kepada korban.

Tidak berhenti sampai disitu nomor rekening sang pemenang dengan uang ratusan miliar di dalamnya juga ternyata ada di dunia nyata.

Nomor rekening ini diketahui dikeluarkan oleh Kakao Bank dan dimiliki oleh seseorang bermarga Lee.

Mendengar dua polemik atas keteledoran tersebut, tim produksi dari Squid Game pun memberikan jawaban.

Baca Juga: Tanpa Disadari, Lima Game di Squid Game Ini Ternyata Mirip dengan Permainan Tradisional Indonesia

Terkait nomor telepon, Netflix membantah jika tidak dapat dihubungi dan memastikan akan menyelesaikan masalah serta meminta maaf.

Sementara itu untuk nomor rekening yang terlibat, perwakilan Squid Game mengatakan bahwa mereka sudah lebih dulu bernegosiasi dengan pemilik rekening untuk menggunakan nomor tersebut.

3. Arena permainan ada di dunia nyata

Halaman:

Editor: Ghiffary Zaka


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x