Di Hari Pemakamannya, Glenn Fredly Seharusnya Ikut Membuka Film Melankolia

- 10 April 2020, 16:27 WIB
GENERASI 90an Melankolia, seharusnya tayang 9 April 2020 dan menjadi film yang akan ditonton oleh Glenn Fredly.*
GENERASI 90an Melankolia, seharusnya tayang 9 April 2020 dan menjadi film yang akan ditonton oleh Glenn Fredly.* /Instagram @generasi90anmelankolia/

Baca Juga: Fitur GoRide dan GrabBike Hilang Sementara, Pengguna Ojek Online Harus Tahu Beberapa Hal 

Angga menambahkan bahwa Glenn Fredly tidak pernah melihat tentang kuantitas yang dihasilkan namun proses di belakangnya.

"Karena kita tahu perjalanan kita tidak pernah soal berapa. Tapi selalu soal apa dan mengapa," kenang Angga tentang Glenn.

Namun, di hari pemakaman Glenn, semua orang harus merelakan kepergian sang maestro yang menurut Irfan Ramli sebagai seseorang yang bisa memanusiakan manusia dengan baik.

"9 April 2020. Hari ini beta musti liat Bung untuk yang terakhir. Tapi Bung, beta rasa Bung masih ada, dan akan selalu ada. Beta kangen kakaaak eeeee... Sioooooo Kakaaaaaak," ungkap rindu Angga Sasongko.

Baca Juga: Unggahan Pertama Usai Glenn Fredly Wafat, Mutia Ayu: Kangen Kamu Bebeh 

Angga juga sempat membagikan pujian Glenn Fredly di kala kesuksesan film "Nanti Kita Cerita Tentang Hari Ini (NKCTHI)".

"Btw mau bilang terima kasih buat Ale dan Anggia yang sudah buat film yang sangat membekati beta dan satu keluarga beta, Nanti Kita Cerita Tentang Hari Ini," puji Glenn untuk Angga Sasongko.

Itulah percakapan elektronik terakhir Angga dengan Glenn Fredly pada 31 Maret 2020.

Kini Glenn Fredly telah tiada setelah dimakamkan pada Kamis, 9 April 2020 di TPU Tanah Kusir, Jakarta.***

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x