Ari Lasso Terharu usai Tampil setelah Sembuh dari Kanker: Fase Hidup Terberat

- 22 Mei 2022, 12:32 WIB
Ari Lasso.
Ari Lasso. /Instagram @ari_lasso

PR BEKASI – Akhirnya para penggemar Ari Lasso bisa melihat idolanya kembali tampil menyanyi di atas panggung.

Sebelumnya Ari Lasso dikabarkan didiagnosis kanker limfoma, ia pun harus menepi dari kegiatan manggungnya selama ini.

Penyanyi 49 tahun itu sebelumnya dikenal sebagai vokalis grup band Dewa 19 sebelum posisinya diganti Once Mekel.

Baca Juga: 10 Karakter One Piece yang Terlupakan Keberadaannya, Alvida Salah Satunya

Setelah bersolo karier, ia harus vakum hampir setahun karena berjuag melawan kanker Diffuse Large B-Cell Lymphoma (DLBCL) stadium dua.

Kanker DLBCL yang mengidap pria kelahiran Madiun, Jawa Timur itu memang tergolong penyakit langka.

Dari 4 ribu pengidap, skalanya hanya ada 2 kasus, Ari menyatakan sebagian besar organ limpanya terkena dampak.

Baca Juga: Deretan Lagu Red Velvet yang Mewakili 4 Musim di Korea Selatan, Apa Saja?

Kini setelah vakum tersebut, Ari Lasso bisa tampil lagi pada Sabtu, 21 Mei 2022 lalu di Istora Senayan, Jakarta.

Halaman:

Editor: Akhmad Jauhari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x