One Piece 1050, Kedatangan Ryokugyu ke Wano Terungkap, Jadikan Shusui Hak Milik dan Warisi Kehendak Ryuma?

- 24 Mei 2022, 22:10 WIB
Berikut bocoran One Piece 1050, mengenai kekuatan Laksamana Ryokugyu.
Berikut bocoran One Piece 1050, mengenai kekuatan Laksamana Ryokugyu. /OP Fandom/

PR BEKASI - Masih banyak penggemar hingga One Piece 1050 yang penasaran dengan karakter Laksamana Ryokugyu.

Bahkan, disinyalir di One Piece 1050 atau setelahnya, Ryokugyu akan datang ke Wano dan bertarung dengan Luffy.

Jika benar itu yang terjadi maka dipastikan kekalahan dari Luffy sudah akan di depan mata, karena melawan Kaido pun dia sudah kewalahan.

Namun, kemungkinan pada One Piece 1050 bahwa Ryokugyu datang ke Wano masih sangat mungkin, bisa saja dia melawan sosok atau malah mengungkap rahasia lain.

Baca Juga: Siapa Christian Bale? Aktor Batman yang Jadi Musuh Film Thor Love and Thunder

Beberapa teori mengatakan bahwa Ryokugyu merupakan ayah dari Zoro, karena sama-sama identik dengan warna hijau.

Julukan Ryokugyu atau Green Bull atau Banteng Hijau, ditambah dengan Zoro yang memiliki warna rambut hijau ini dianggap mirip.

Akan tetapi, jika melihat siluet serta karakter Ryokugyu maka dia berusia paling tidak 30an atau awal 40an, seperti seumur dengan Aokiji.

Baca Juga: The Doll 3 Tayang 26 Mei 2022, Berikut Daftar Harga Tiket Bioskop untuk Nonton Filmnya di Bandung

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x