Peringkat 6 Pulau Terkeren di New World One Piece, Dressrosa Salah Satunya

- 3 Juli 2022, 10:48 WIB
Peringkat Pulau Terkeren di One Piece .
Peringkat Pulau Terkeren di One Piece . /YouTube Anime Haki

Baca Juga: POPULER HARI INI: Aliansi Kuno di Void Century Kembali Terbentuk hingga Quotes Bulan Juli

2. Pulau Zou

Pulau Zou sangat unik sebab pulau ini tidak berada di atas lautan melainkan berada di atas hewan purba, Gajah bernama Zunisha.

Selain itu pulau ini juga dihuni oleh suku Mink, Manusia Binatang.

Kedepannya mungkin pulau ini akan terus dibicarakan sebab Zunisha memiliki hubungan dengan Joy Boy, tokoh kunci di One Piece yang masih misterius.

1. Pulau Wano

Pulau Wano menduduki peringkat teratas dalam daftar ini, selain menjadi lokasi teranyar petualang Kru Topi Jerami, pulau ini tercatat sebagai lokasi dari arc terpanjang One Piece.

Pulau Wano telah menjadi saksi bagaimana Luffy berhasil mengalahkan Kaido. Selain itu juga Wano memberikan keahlian baru dari tiap kru Topi Jerami.

Terlepas dari itu semua Pulau Wano juga memiliki pemandangan yang indah dan menggambarkan kehidupan jepang tradisional.***

Halaman:

Editor: Nopsi Marga

Sumber: CBR


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah