Dipercaya Bisa Bikin Hidup Sial, Begini 4 Kalimat dari Orang Jawa

- 23 Februari 2021, 13:40 WIB
 Ilustrasi seseorang yang meyakini bahwa ada kalimat bahasa Jawa tertentu dapat menyebabkan sial dalam hidup.
Ilustrasi seseorang yang meyakini bahwa ada kalimat bahasa Jawa tertentu dapat menyebabkan sial dalam hidup. /Pixabay

PR BEKASI - Sebagian orang Jawa masih meyakini bahwa kesialan dalam hidup itu nyata.

Tak hanya itu, orang Jawa juga diyakini harus menghindari kalimat-kalimat tertentu.

Karena orang Jawa mempercayai bahwa kalimat tersebut akan mendatangkan sial dalam hidupnya.

Baca Juga: 7 Fobia Aneh di Dunia yang Dimiliki Seseorang Salah Satunya Takut Hujan, Emangnya Ada?

Bagi orang Jawa, yang menjadi salah satu pemicu keluarnya kalimat yang diyakini akan membawa sial yakni apabila ada seseorang yang tersakiti hatinya.

Meskipun peradaban hidup manusia saat ini sudah berkembang pesat, bagi sebagian orang Jawa hal-hal seperti itu masih harus diperhatikan.

Selanjutnya, pada saat ada seseorang yang merasa tersakiti hatinya maka, setiap orang akan memiliki reaksi yang berbeda.

Baca Juga: Sebut Anies Baswedan Masih Ditolong Allah SWT, Haji Lulung: Banjir Ini Beda dengan Tahun-tahun Lalu

Reaksi tersebut juga tergantung dari sedalam apa perasaan sakit yang orang tersebut rasakan.

Halaman:

Editor: Rinrin Rindawati

Sumber: Ringtimes Banyuwangi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x