Ikuti 4 Kiat Ini dan Jadikan Puasa Ramadhan Momen Bangkit di Tengah Pandemi

- 21 April 2021, 20:14 WIB
Ilustrasi seseorang sedang bahagia.
Ilustrasi seseorang sedang bahagia. /Pixabay/JillWellington.

PR BEKASI - Pandemi Covid-19 membawa dampak yang sangat besar dalam kehidupan manusia.

Pandemi bisa memicu cemas, serangan panik, perubahan pola makan dan tidur, sulit konsentrasi, bahkan stres.

Oleh karena itu Psikolog Analisa Widyaningrum membagikan empat kiat untuk menjadikan puasa di bulan Ramadhan ini sebagai momen untuk bangkit di tengah pandemi Covid-19.

Baca Juga: Kisahnya Jadi Inspirasi Lukisan Dokumenter oleh Seniman Jogja, Ganjar Pranowo: Kamu Ini Istimewa

Hal itu disampaikan Analisa Widyaningrum dalam konferensi pers virtual dikutip PikiranRakyat-Bekasi dari Antara Rabu. 21 April 2021

Berikut 4 kiat jadikan puasa sebagai momen bangkit di tengah pandemi.

Baca Juga: Capek Bersabar dengan Sule, Nathalie Holscher: Setidaknya Hargai Aku di Sini Sedikit Saja

1. Mengatur asupan nutrisi

Beberapa hal di antaranya adalah mengatur asupan nutrisi hingga mengatur rutinitas menjadi hal yang positif sehingga bermanfaat di tengah masa sulit ini.

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x