5 Makanan Sehat Ini Bisa Cegah Anda dari Serangan Jantung, Salah Satunya Bayam dan Ikan

- 7 Juni 2021, 10:29 WIB
Ikan salmon salah satu makanan yang bisa cegah serangan jantung./Pixabay/papas12/
Ikan salmon salah satu makanan yang bisa cegah serangan jantung./Pixabay/papas12/ /

PR BEKASI - Berbagai macam cara orang melakukan untuk mencegah terjadinya serangan jantung.

Seperti rutin berolahraga secara teratur, dan lain sebagainya.

Tak hanya itu, untuk mencegah serangan jantung sebaiknya hal tersebut dibarengi dengan mengonsumsi makanan sehat yang baik untuk kesehatan jantung.

Baca Juga: Jepang di Ambang Kepunahan, Angka Kelahiran Kian Anjlok usai Warganya Ogah Menikah

Dengan dua kombinasi tersebut, kondisi jantung akan tetap sehat dan mengurangi risiko serangan jantung.

Seperti dirangkum PikiaranRakyat-Bekasi.com dari dari berbagai sumber, Senin, 7 Juni 2021, berikut deretan makanan sehat untuk mencegah serangan jantung.

1. Telur

Telur merupakan makan yang mengandung protein tinggi. Selain itu, telur sangat baik untuk kesehatan jantung Anda.

Baca Juga: Bagian Hidup Soekarno yang Jarang Terlihat, Ternyata Orang Tuanya Pernah Kawin Lari karena Terhalang Restu

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x