African Killifish, Ikan yang Bisa Jadi Kunci Perlambatan Penuaan Manusia

- 22 Februari 2020, 17:05 WIB
African Killifish
African Killifish /The Guardian

"Ini berarti, setelah jutaan tahun evolusi, African Killifish yang bertahan hidup adalah yang memiliki kemampuan diapause,” terangnya.

Baca Juga: 6 Game PC Terbaik yang Masih Menjadi Pilihan Para Milenial

Meski proses ini dianggap diturunkan secara genetik, bagaimana proses diapause berlangsung masih merupakan sebuah misteri.

Apa yang terungkap oleh para ilmuwan adalah fakta bahwa sel dan jaringan African Killifish sama sekali tidak menua dalam proses diapause.

Itu berarti umur African Killifish yang melakukan diapause sama sekali tidak berkurang.

Baca Juga: Putra Asli Papua Resmi Jadi Direktur Freeport, Erick Thohir Ungkap Alasan Memilih Claus Wamafma

“Diapause adalah proses ‘penghentian hidup’ yang menarik, karena proses ini dapat mempertahankan organisme kompleks dalam waktu lama tanpa mengorbankan umurnya sama sekali,” ujar Brunet.

Setelah diamati secara seksama, pertumbuhan African Killifish yang pernah melakukan diapause dan yang tidak terlihat sama-sama normal.

Pembahasan mengenai diapause lalu berlanjut kepada pertanyaan tentang penuaan manusia.

Baca Juga: Surati Sang Pelatih agar Liverpool Menelan Kekalahan, Juergen: Maaf Saya Tidak Bisa Kabulkan

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra

Sumber: The Guardian


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x