4 Tips Makan Sehat Selama Social Distance Virus Corona

- 1 April 2020, 09:37 WIB
ILUSTRASI buah dan sayur.*
ILUSTRASI buah dan sayur.* /Pexels/

Buah dan sayur yang kaya vitamin serta mineral dibutuhkan oleh tubuh, bukan hanya anak namun juga orang dewasa, sebagai penguat sistem imun tubuh.

Baca Juga: Bantu Perangi Virus Corona, Persija Lelang Jersey Riko Simanjuntak

Jika imunitas kuat, virus Corona tidak akan menyerang secara efektif.

Selain itu, menu makanan berbahan dasar sayur seperti sop dan tumisan dapat dimasak dalam jumlah yang banyak untuk menghemat bahan bakar.

Jika mungkin, selalu simpan buah dan sayuran di kulkas untuk menjaga kesegarannya.

Baca Juga: Batal Beroperasi Maret, Progres Pembangunan Fasilitas Observasi Pulau Galang 92 Persen

Berikan Suplai Camilan Sehat yang Mencukupi

Untuk anak-anak dalam masa perkembangan, camilan adalah salah satu menu makanan yang penting untuk mengisi hari.

Orang tua harus berhati-hati dalam memberikan camilan pada anak.

Baca Juga: Rupiah Stabil, BI Sebut Salah Satunya AS Luncurkan Stimulus Fiskal

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x