5 Buah yang Mudah Ditemui untuk Tingkatkan Daya Tahan Tubuh di Masa Pandemi

- 17 September 2020, 05:05 WIB
Ilustrasi buah-buahan. /Pexels/Lukas/
Ilustrasi buah-buahan. /Pexels/Lukas/ /

Jambu Biji

Jambu biji kaya akan vitamin C yang membantu meningkatkan kekebalan tubuh.

Vitamin C akan membuat sistem kekebalan tubuh menjadi kuat memberikan perlindungan alami terhadap infeksi dan penyakit.

Kadar vitamin C yang rendah dikaitkan dengan peningkatan risiko infeksi dan penyakit.

Baca Juga: Cek Fakta: Beredar Narasi Peristiwa Kebakaran di Pesantren Al-Quran dan 28 Orang Meninggal

Pepaya

Buah pepaya juga mengandung vitamin C yang dibutuhkan tubuh untuk sistem kekebalan.

Selain itu buah pepaya diketahui kaya akan antioksidan yang dapat mengurangi peradangan dan melawan penyakit dan memiliki enzim pencernaan yang disebut papain yang memiliki efek anti-inflamasi.

Pepaya memiliki jumlah kalium, vitamin B, dan folat cukup yang semuanya bermanfaat bagi kesehatan secara keseluruhan.

Pepaya juga memiliki efek antioksidan kuat yang dapat mengurangi stres oksidatif dan menurunkan risiko beberapa penyakit.

Halaman:

Editor: Puji Fauziah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x