Hina Negara-negara Olimpiade Tokyo 2020 Saat Pesta Pembukaan, Kepala Media TV Korea Tertunduk Minta Maaf

- 27 Juli 2021, 13:22 WIB
Iluatrasi atlet Korea Selatan saat upacara pembukaan Olimpiade Tokyo 2020. Kepala MBC meminta maaf atas kesalahan siaran pada saat upacara pembukaan Olimpiade Tokyo 2020.
Iluatrasi atlet Korea Selatan saat upacara pembukaan Olimpiade Tokyo 2020. Kepala MBC meminta maaf atas kesalahan siaran pada saat upacara pembukaan Olimpiade Tokyo 2020. /Reuters/Hannah Mckay

PR BEKASI - Kepala jaringan TV publik Korea Selatan MBC meminta maaf atas kesalahan siaran pada upacara pembukaan Olimpiade Tokyo 2020 pada Senin, 26 Juli 2021.

Siaran yang ditayangkan oleh MBC telah memicu kehebohan karena menggunakan gambar dan keterangan yang menyinggung selama upacara pembukaan Tokyo 2020.

Kepala MBC mengatakan bahwa kesalahan siaran 'tidak pengertian' itu sama saja dengan melanggar semangat Olimpiade Tokyo 2020.

Jaringan MBC telah meminta maaf karena menggunakan foto Dracula untuk memperkenalkan Rumania.

Baca Juga: Lolos ke Perempat Final Olimpiade Tokyo 2020, Greysia-Apriyani Beberkan Kiat-kiat Konsistennya

Pembangkit listrik Chernobyl untuk Ukraina dan kerusuhan untuk Haiti ketika atlet dari negara-negara berbaris ke stadion untuk upacara.

Di mana penyiar MBC menggunakan gambar pizza untuk menggambarkan Italia.

Kemudian pergolakan untuk Haiti, Chernobyl untuk Ukraina, dan salmon untuk Norwegia.

Ketika atlet dari negara-negara tersebut memasuki stadion untuk upacara pembukaan Olimpiade Tokyo 2020.

Halaman:

Editor: Rinrin Rindawati

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x