BMKG: Waspada Jabar Berpotensi Hujan Intensitas Lebat Disertai Kilat pada Minggu, 22 Maret 2020

- 22 Maret 2020, 06:00 WIB
ILUSTRASI hujan badai.*
ILUSTRASI hujan badai.* /PEXELS/

Adapun tingkat suhu udara diperkirakan berkisar mulai dari 20 hingga 33 derajat celcius.

Baca Juga: Lepas Rasa Bosan, Tonton 4 Film Netflix ini untuk Isi Waktu 'di Rumah Aja' Ditengah Virus Corona

Sedangkan tingkat kecepatan angin diperkirakan berkisar mulai dari 20 hingga 30km/jam dari arah timur hingga barat daya.

Untuk tingkat kelembaban udara berkisar mulai dari 65 hingga 95 persen.

Selain itu, dalam rilisnya BMKG memberikan peringatan dini dengan status waspada adanya potensi hujan intensitas sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat/petir pada wilayah Bogor, Depok, Bekasi, Karawang, Sukabumi, Cianjur, Purwakarta, dan Subang.

Baca Juga: Simpan Pistol untuk Perlindungan di Tengah Pandemi Virus Corona, Seorang Remaja Tak Sengaja Bunuh Sepupunya

Potensi adanya hujan intensitas sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat/petir turut terjadi pada wilayah Garut, Cirebon, Indramayu, Bandung, Garut, Majalengka, Sumedang, Pangandaran dan Tasikmalaya pada siang dan sore hingga malam hari nanti. ***

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x