Urung Jajal Mobil Listrik Tesla, Tri Adhianto Malah Diminta Naik Vespa Dampingi Menhub Budi

- 19 April 2021, 18:22 WIB
Tri Adhianto damping Menhub Budi di Stasiun Bekasi Timur, Jawa Barat, Minggu, 18 April 2021.
Tri Adhianto damping Menhub Budi di Stasiun Bekasi Timur, Jawa Barat, Minggu, 18 April 2021. /Instagram/@mastriadhianto.

PR BEKASI – Wakil Wali Kota Bekasi Tri Adhianto mendampingi Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mensosialisasikan transportasi listrik pada Minggu, 18 April 2021.

Pada kesempatan tersebut, Menhub Budi menjajal motor bertenaga listrik handmade E-Mostra.

Menhub Budi berkeliling Lapangan Stasiun Bekasi Timur dengan motor listrik buatan para pelaku Usaha Kecil dan Menengah (UMKM) itu.

Baca Juga: BI Siapkan Uang Pecahan Rp75.000 Jelang Lebaran, Masyarakat Bisa Tukar hingga 100 Lembar per Hari

Budi pun berharap nantinya kendaraan listrik bisa menjadi pilihan kendaraan masyarakat.

Pasalnya kendaraan listrik diklaim sebagai kendaraan yang ramah lingkungan dan dapat meningkatkan kualitas udara di Indonesia.

Sementara itu, Tri Adhianto yang mendampingi Menhub Budi berkeliling memakai vespa tua.

Baca Juga: BI Siapkan Uang Pecahan Rp75.000 Jelang Lebaran, Masyarakat Bisa Tukar hingga 100 Lembar per Hari

Melalui Instagramnya, Tri Adhianto mengaku semula ingin menjajal mobil listrik Tesla.

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: Instagram @movreview


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x