Topeng Bekasi dan Si Jantuk yang Melegenda karena Cerita Seputar Kehidupan Rumah Tangga

- 28 Januari 2020, 11:27 WIB
SAWAL Jagur menunjukkan topeng Bekasi Si Jantuk di kediamannya di Kampung Pangkalan Desa Kedungpengawas Kecamatan Babelan Kabupaten Bekasi, Jumat 10 Januari 2020.*
SAWAL Jagur menunjukkan topeng Bekasi Si Jantuk di kediamannya di Kampung Pangkalan Desa Kedungpengawas Kecamatan Babelan Kabupaten Bekasi, Jumat 10 Januari 2020.* /TOMMI ANDRYANDY/PR/

PIKIRAN RAKYAT - SAWAL Jagur (50) sedikit bergegas masuk ke rumah. Dia tampak antusias ketika Pikiran Rakyat menanyakan kiprahnya sebagai seniman topeng Bekasi.

Sekembalinya dari dalam rumah, dia membawa sekantong plastik berwarna hitam, lalu ­mengeluarkan benda di dalamnya.

”Nah ini Si Jantuk. Awalnya dari sini,” kata Sawal saat ditemui di rumah sekaligus sanggar miliknya di Kampung Pangkalangan, Desa Kedungpengawas, Kecama­tan Babelan, Kabupaten Bekasi, Jumat 10 Januari 2020.

Meski terampil juga sebagai dalang, Sawal lebih dikenal sebagai seniman topeng. Sawal Topeng, begitu banyak orang memanggil­nya.

Baca Juga: Begal Payudara di Bekasi dan Logika Berita Ngawur di Baliknya

Baca Juga: Mengenal Sejarah Singkat Julukan Bekasi sebagai Kota Patriot

BUNGA Julia Lestari menunjukkan topeng Bekasi Si Jantuk di kediamannya di Kampung Pangkalan Desa Kedungpengawas, Kecamatan Babelan, Kabupaten Bekasi, Jumat 10 Januari 2020.*
BUNGA Julia Lestari menunjukkan topeng Bekasi Si Jantuk di kediamannya di Kampung Pangkalan Desa Kedungpengawas, Kecamatan Babelan, Kabupaten Bekasi, Jumat 10 Januari 2020.*

Topeng menjadi salah satu ke­senian khas Bekasi, baik kota mau­pun kabupaten.

Meski bernama topeng, tidak jarang ketika tampil kesenian ini justru tidak mengenakan topeng.

Halaman:

Editor: Yusuf Wijanarko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x