Cerita Kocak Topeng Bekasi Disangka Topeng Monyet, Nunggu yang Bayar Mahal Ora Datang-datang

- 28 Januari 2020, 11:40 WIB
BUNGA Julia Lestari menunjukkan topeng Bekasi Si Jantuk di kediamannya di Kampung Pangkalan Desa Kedungpengawas, Kecamatan Babelan, Kabupaten Bekasi, Jumat 10 Januari 2020.*
BUNGA Julia Lestari menunjukkan topeng Bekasi Si Jantuk di kediamannya di Kampung Pangkalan Desa Kedungpengawas, Kecamatan Babelan, Kabupaten Bekasi, Jumat 10 Januari 2020.* /TOMMI ANDRYANDY/PR/

”Ini sekarang sudah dua bulan baru dapat satu panggung tanggal 21 Januari 2020 nanti. Setelah itu ya sepi lagi,” ucapnya lesu.

Baca Juga: Catat Nomor-nomor Penting Pemerintah Kota Bekasi yang Dapat Dipakai saat Darurat

Minimnya panggung membuat dia membuka celah dengan menyedikan kesenian lainnya seperti wayang kulit hingga odong-odong.

Selain itu, ia tidak jarang membanting harga agar tetap diundang manggung.

BUNGA Julia Lestari menunjukkan topeng Bekasi Si Jantuk di kediamannya di Kampung Pangkalan Desa Kedungpengawas, Kecamatan Babelan, Kabupaten Bekasi, Jumat 10 Januari 2020.*
BUNGA Julia Lestari menunjukkan topeng Bekasi Si Jantuk di kediamannya di Kampung Pangkalan Desa Kedungpengawas, Kecamatan Babelan, Kabupaten Bekasi, Jumat 10 Januari 2020.*

”Sekarang yang punya hajat cuma punya uang segini, tetapi dia pengen banget bawa kami. Bagaimana lagi, mau nunggu bayar mahal ora datang-datang, yang ada saja sudah,” ucapnya.

Tidak hanya sepi panggilan manggung, popularitas topeng Be­kasi pun terus menyusut.

Sawal mengaku prihatin lantaran topeng yang justru makin sedikit dikenal. Bahkan, topeng Bekasi kalah terkenal diban­ding topeng monyet.

”Pernah ke Jakarta, minta topeng main. Pas ke sana ditanya monyetnya mana? Lah mereka pikir topeng itu topeng monyet,” ucapnya lesu.

Terbentur modal

Halaman:

Editor: Yusuf Wijanarko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x