8 Rekomendasi Tempat Ngabuburit di Bekasi dan Sekitarnya, Cocok untuk Menunggu Buka Puasa Ramadan

- 26 Maret 2023, 12:20 WIB
Berikut delapan deretan rekomendasi objek wisata, yang cocok untuk ngabuburit di wilayah Bekasi dan sekitarnya. Salah satunya yakni Taman Sehati.
Berikut delapan deretan rekomendasi objek wisata, yang cocok untuk ngabuburit di wilayah Bekasi dan sekitarnya. Salah satunya yakni Taman Sehati. /TOMMI ANDRYANDY/

Jadi ketika usai berbuka puasa, maka bisa langsung menuju salah satu masjid tertua di Bekasi tersebut untuk beribadah.

Baca Juga: Membawa Ekstasi dari Prancis Saat Penerbangan, Empat Pramugari Ditangkap

2. Taman Sehati

Taman ini berada di kawasan Stadion Wibawa Mukti, Sertajaya, Cikarang Timur, Bekasi, Jawa Barat.

Memiliki luas sekitar 9.000 meter, Taman Sehati menjadi salah satu objek wisata yang cukup populer di Bekasi.

Dimana tersedia arena playground, spot-spot untuk berfoto, hingga dihiasi oleh lampu warna-warni yang semakin cantik jika dilihat pada malam hari.

Taman Sehati ini terbuka untuk umum, dan tidak dikenakan biaya sepeserpun alias gratis jika ingin memasukinya.

Terlebih, di sekitaran taman yang beroperasi selama 24 jam tersebut, juga telah banyak berdiri pedagang kaki lima.

Sehingga, akan sangat cocok untuk berkegiatan ngabuburit sambil membeli makanan dan minuman untuk berbuka puasa.

3. Taman Kota Bekasi

Halaman:

Editor: M Hafni Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x