Soroti Bencana Alam yang Menimpa Indonesia, Mantan Ketua MK Minta Perbaiki Urusan Ini

- 19 Januari 2021, 10:34 WIB
Senator DPD RI, Jimly Asshiddiqie.
Senator DPD RI, Jimly Asshiddiqie. /Antara/Fathur Rochman./

PR BEKASI – Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Jimly Asshiddiqie menyoroti sejumlah musibah yang menimpa Indonesia pada awal 2021.

Jimly Assihiddiqie mengajak seluruh rakyat Indonesia untuk mendoakan para korban serta merenungkan kembali apa yang harus diperbaiki oleh bangsa ini.

"Musibah demi musibah menimpa bangsa kita di mana-mana," kata Jimly Asshiddiqie, dikutip Pikiranrakyat-Bekasi.com dari Twitter @JimlyAs, Selasa, 19 Januari 2021.

Baca Juga: Selesai Tinjau Banjir Kalsel, Jokowi Terbang ke Sulawesi Barat Pantau Kondisi Warga Pasca-Gempa

"Mari terus berdoa untuk korban dan untuk bangsa kita sambil merenung apa yang mesti kita perbaiki dari cara pandang dan cara kerja kita selama ini," sambungnya.

Menurutnya bangsa ini harus memperbaiki cara pandang dan cara kerja terutama terkait urusan lingkungan hidup.

Baca Juga: Warga Margahayu Digegerkan dengan Penemuan Jasad Pria di Kontrakan, Diduga karena Sakit

"Termasuk dalam urusan lingkungan hidup yang sehat dan berkelanjutan (healthy dan sustainable environment)," tutur Jimly Asshiddiqie.

Seperti diketahui bahwa sejumlah musibah dan bencana alam yang menimpa Tanah Air di antaranya adalah:

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: Twitter @JimlyAS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x