13 Tahun jadi Sahabat Tangguh Indonesia, Begini Sepak Terjang Terbentuknya BNPB

- 26 Januari 2021, 19:29 WIB
BNPB jadi sahabat tangguh Indonesia selama 13 tahun, terlihat bahu membahu bersama semua lapisan masyarakat dalam penanganan bencana alam di Kabupaten Majene.
BNPB jadi sahabat tangguh Indonesia selama 13 tahun, terlihat bahu membahu bersama semua lapisan masyarakat dalam penanganan bencana alam di Kabupaten Majene. /Twitter.com/@BNPB_Indonesia/

PR BEKASI – Tepat pada Selasa, 26 Januari 2021, Badan Nasional Penanggulangan Bencana telah 13 tahun mengabdi bagi Negara Indonesia.

Berada di salah satu negeri dengan memiliki potensi bencana yang tinggi, tentu BNPB merupakan hasil dari kerja keras bersama semua lapisan masyarakat.

Penanggulangan bencana merupakan tanggung jawab semua pihak, yaitu pemerintah, dunia usaha, akademisi, media dan masyarakat.

Baca Juga: Curigai Transfer Minyak Ilegal, Bakamla Pindahkan Kapal Tanker Iran ke Batam untuk Penyelidikan 

Kita semua menjadi unsur penting keberhasilan dan kekuatan penanggulangan bencana di negeri yang kita cintai ini.

Sejarah Lembaga BNPB terbentuk tidak terlepas dari perkembangan penanggulangan bencana pada masa kemerdekaan hingga bencana alam berupa gempa bumi dahsyat di Samudera Hindia pada abad 20.

Sementara itu, perkembangan tersebut sangat dipengaruhi pada konteks situasi, cakupan dan paradigma penanggulangan bencana.

Baca Juga: Tak Tahan Gisel dan Nobu Soal Video Syur Mereka, Polisi Masih Kejar Pelaku Penyebar Pertama 

Melihat kenyataan bahwa berbagai bencana yang dilatarbelakangi kondisi geografis, geologis, hidrologis, dan demografis ini.

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: BNPB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x