Nasib AstraZeneca 'Menggantung', Indonesia Pilih Tambah Pesanan Vaksin Sinovac dari China

- 8 April 2021, 17:20 WIB
Sejumlah petugas Brimob bersenjata mengawal distribusi vaksin Covid-19 saat tiba di Kota Pekanbaru, Provinsi Riau, Selasa, 5 Januari 2021.
Sejumlah petugas Brimob bersenjata mengawal distribusi vaksin Covid-19 saat tiba di Kota Pekanbaru, Provinsi Riau, Selasa, 5 Januari 2021. /ANTARA FOTO/FB Anggoro/wsj/ANTARA FOTO

"Masih dalam tahap diskusi awal, volume komitmennya juga mereka (Sinovac) belum memberikan komitmen," katanya.

Sebelumnya, Indonesia dijadwalkan akan kembali menerima pasokan vaksin Sinovac sebanyak 10 juta dosis pada April 2021.

Dari stok 28 juta sebanyak 5 juta di antaranya sudah didistribusikan ke beberapa provinsi dan kabupaten/kota, serta 11 juta dosis vaksin akan didistribusikan pada awal bulan ini.

Kementerian Kesehatan mengakui kebijakan India mengembargo vaksin mempengaruhi pengiriman vaksin AstraZeneca ke Indonesia sehingga pengiriman tertunda menjadi Mei 2021.***

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x