Tokoh Ulama NU Mau Dihilangkan dari Jejak Sejarah? Christ Wamea: Padahal Ma'ruf Amin dari NU

- 20 April 2021, 19:31 WIB
Tokoh asal Papua Christ Wamea ikut menanggapi isu hilangnya nama tokoh ulama NU di Kamus Sejarah Kemendikbud.
Tokoh asal Papua Christ Wamea ikut menanggapi isu hilangnya nama tokoh ulama NU di Kamus Sejarah Kemendikbud. /

PR BEKASI - Tokoh asal Papua Christ Wamea ikut menanggapi isu hilangnya nama tokoh ulama sekaligus tokoh Nahdlatul Ulama dalam kamus sejarah RI Kemendikbud.

Untuk diketahui, Direktorat Sejarah, Direktorat Jenderal Kebudayaan, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan baru merilis kamus sejarah RI yang memuat sejumlah tokoh nasional.

Walaupun demikian, kamus sejarah Kemendikbud menjadi sorotan publik lantaran nama KH Hasyim Asy'ari sebagai pendiri Nahdlatul Ulama (NU) tidak tercantum.

Baca Juga: Jadwal Imsak dan Buka Puasa Rabu, 21 April 2021 untuk Wilayah Bekasi, Depok, dan Bandung

Sementara itu, nama sejumlah tokoh Partai Komunis Indonesia (PKI) seperti Semaoen dan Dipa Nusantara (DN) Aidit .

Sejumlah warga NU kemudian memprotes hal tersebut, termasuk Ketua Umum NU Circle Gatot Prio Utomo atau Gus Pu.

Menurut Gus Pu, Nadiem Makarim selaku Menteri Pendidikan dan Kebudayaan bertanggung jawab atas penghilangan jejak sejarah.

Baca Juga: Nama Ulama Hilang dan Tokoh PKI Muncul di Kamus Sejarah, Jazuli Juwaini Beri Sindiran Menohok untuk Mendikbud

Pasalnya, foto KH Hasyim Asy'ari terdapat pada kamus Jilid I Nation Formation (1900-1950), tetapi secara alfabetis KH Hasyim Asy'ari tidak ditemukan.

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x