Berita Baik, Purwarupa Alat Tes Buatan Indonesia Diklaim Bisa Deteksi Virus Corona

- 6 April 2020, 10:08 WIB
ILUSTRASI rapid test masal virus corona (Covid-19).*
ILUSTRASI rapid test masal virus corona (Covid-19).* /ANTARA/

Gerakan Indonesia Pasti Bisa yang diinisiasi oleh East Ventures, menggalang pendanaan Rp 10 miliar untuk mendukung upaya Gugus Tugas Riset dan Inovasi Teknologi untuk Penanganan COVID-19 dalam mengembangkan dan memproduksitest kitCOVID-19 buatan Indonesia.

Rencananya, test kithasil pengembangan Nusantics akan diproduksi massal oleh BPPT, Bio Farma, dan Indonesia International Institute for Life Science.

Dana yang dikumpulkan melalui gerakan "Indonesia Pasti Bisa" akan digunakan untuk membiayai pembelian material dan bahan baku untuk memproduksi 100.000 test kit PCR.***

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x