Ralf Rangnick Bicara Formasi 4-2-2-2 Untuk Kemenangan Manchester United

- 7 Desember 2021, 07:12 WIB
Ralf Rangnick manajer baru Manchester United, bicara soal  formasi 4-2-2-2 untuk raih kemenangannya segera.
Ralf Rangnick manajer baru Manchester United, bicara soal formasi 4-2-2-2 untuk raih kemenangannya segera. /Tangkapan kanal YouTube Manchester United./

 

PR BEKASI - Ralf Rangnick memberikan penjelasan tentang formasi 4-2-2-2.

Penjelasan Ralf Rangnick disampaikan pada pers kemenangan Manchester United atas Crystal Palace.

Kepemimpinan Ralf Rangnick sebagai manajer sementara Manchester United berikan dampak positif.

Baca Juga: Staf Drama Korea Only One Person Dinyatakan Positif Covid-19, Proses Syuting Tetap Berjalan Sesuai Jadwal

Terbukti dimulai dengan kemenangan tim Ralf Rangnick pada hari Minggu, 5 Desember 2021 lalu.

Dikutip PikiranRakyat-Bekasi.com dari Sportbibel.com tanggal 6 Desember 2021, Ralf Rangnick mengalahkan Istana Patrick Vieira di Old Trafford.

Dia menerapkan formasi 4-2-2-2 yang menarik untuk Manchester United.

Baca Juga: Warga Italia Wajib Miliki Kartu Kesehatan dengan Melakukan Vaksin untuk Memasuki Tempat Umum dan Trasnsportasi

Ralf Rangnick memamerkan permainan menekan dari menit awal hingga akhir.

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: Sportbible


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x