Jadwal dan Soal Belajar dari Rumah Program TVRI, Jumat 15 Mei 2020

- 15 Mei 2020, 06:05 WIB
ILUSTRASI belajar mengajar kembali ke kelas.*
ILUSTRASI belajar mengajar kembali ke kelas.* /PIXABAY/

Soal yang akan diberikan yaitu:

1. Kaus tie dye atau jumputan merupakan usaha rumahan yang akan memberikan keuntungan besar. Setujukah kamu dengan informasi tersebut? Jelaskan alasannya!

2. Jika teman-teman membangun usaha kaus tie dye, bagaimana metode pemasarannya? Jelaskan ide kamu!

Pendahuluan: Kayu jati Belanda merupakan kayu bekaa peti kemas. Namun, kayu ini sangat diminati sebagai bahan dasar furnitur dan dekorasi ruangan karena bahannya ringan, motif serat kayunya menarik, dan tidak mahal.

3. Jelaskan apa yang harus dipertimbangkan sebelum membuka usaha di bidang furnitur berbahan dasar jati Belanda!

Baca Juga: MUI Keluarkan Fatwa Pelaksanaan Salat Idulfitri di Tengah Pandemi 

10.30-11.00 WIB Keluarga Indonesia: Ragam orangtua

Pada tayangan ini, orangtua akan diberikan materi berupa video terkait ragam orangtua.

Berikut ini judul video yang akan ditayangkan hari ini.

1. Ayah idola - Reza Indragiri;

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x