Mimpi Basah Ketika Puasa Ramadhan Apakah Batal Puasanya? Simak Penjelasan Buya Yahya

- 12 Maret 2023, 12:05 WIB
Apakah mimpi basah di bulan Ramadhan membatalkan puasa? simak penjelasan Buya Yahya.
Apakah mimpi basah di bulan Ramadhan membatalkan puasa? simak penjelasan Buya Yahya. ///Tangkap layar YouTube/ Al-Bahjah TV

PATRIOT BEKASI - Ketika memasukki bulan Ramadhan, umat muslim perlu mengetahui hal-hal yang membatalkan puasa.

Salah satu penyebab batalnya puasa Ramadhan ketika seseorang mengeluarkan air mani atau sperma dengan sengaja karena mastrubasi.

Lalu bagaimana tiba-tiba seseorang mengeluarkan air mani saat mimpi basah di siang hari ketika puasa bulan Ramadhan?

Kasus ini pernah dijawab oleh tokoh muslim di tanah air yaitu Buya Yahya mengenai apakah batal puasa seseorang ketika mimpi basah.

Baca Juga: Peringkat 7 Karakter Terpintar di One Piece, NO 1 yang Paling Disorot Saat Ini

"Salah satu yang membatalkan puasa adalah, mohon maaf, keluar mani dengan sengaja," ujarnya.

"Jika seseorang keluar mani tanpa sengaja seperti mimpi basah maka puasanya tidak batal," ujar Buya dikutip PatriotBekasi-pikiranrakyat.com.

Lebih lanjut, Buya Yahya menjeleskan masalah ini lebih detail lagi terkait kelanjutan puasa dan cara membersihkanya.

Halaman:

Editor: Ahmad Zaki Kusnaedi

Sumber: Al Bahjah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x