Wajib Dibaca! Ini 8 Amalan pada 10 Hari Awal Puasa Ramadan yang Dianjurkan

- 23 Maret 2023, 20:58 WIB
 Ilustrasi. Berikut delapan amalan yang dianjurkan untuk dilaksanakan pada sepuluh hari pertama di bulan puasa Ramadhan. /Pexels/Alena Darmel
Ilustrasi. Berikut delapan amalan yang dianjurkan untuk dilaksanakan pada sepuluh hari pertama di bulan puasa Ramadhan. /Pexels/Alena Darmel /

Seperti menikmati wewangian, lalu mendengarkan atau melihat sesuatu hal yang halal dan menyenangkan.

Baca Juga: One Piece: Tiga Syarat Awakening Buah Iblis, Simak Penjelasannya

4. Memperbanyak Sedekah kepada yang Membutuhkan

Pada sepuluh hari awal puasa Ramadhan, maka perbanyaklah sedekah kepada orang-orang yang lebih membutuhkan.

InsyaAllah akan memperoleh pahala yang berlipat ganda, bagi yang menyedekahkan sebagian rezekinya berapapun itu.

Selain itu, memperbanyak sedekahnya selama sepuluh hari pertama puasa Ramadan akan dianugerahi hati yang lebih tenang serta kegembiraan besar.

5. Mengamalkan Al-Quran atau Tadarus

Membaca Al-Quran atau bertadarus, adalah suatu amalan terbaik yang dapat dilakukan selama bulan Ramadhan.

Dengan mengamalkan Al-Quran, maka insyaAllah akan diberikan pahala yang lebih banyak lagi dan dapat diampuni segala dosa-dosanya.

6. Memperbaiki Amal Ibadah Sunnah

Halaman:

Editor: M Hafni Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x