Perbandingan Huawei MatePad 11.5 dengan Xiaomi Pad 6, Mana yang Lebih Ungul?

- 20 Agustus 2023, 08:47 WIB
Ilustrasi Huawei Matepad 11.5. Berikut ini perbandingan tablet Huawei MatePad 11.5 dengan Xiaomi Pad 6.
Ilustrasi Huawei Matepad 11.5. Berikut ini perbandingan tablet Huawei MatePad 11.5 dengan Xiaomi Pad 6. /Huawei/

Huawei MatePad 11.5 menjalankan sistem operasi HarmonyOS, yang merupakan alternatif bagi Android.

Namun, penting untuk diingat bahwa perangkat Huawei saat ini tidak memiliki akses ke layanan Google secara resmi. Ini dapat mempengaruhi ketersediaan aplikasi tertentu.

Sementara itu, Xiaomi Pad 6 menjalankan MIUI 14 for Pad berbasis Android 13.

Pilihan sistem operasi dapat dipengaruhi oleh preferensi pengguna dan kebutuhan ekosistem aplikasi yang akan digunakan.

Harga

Harga adalah faktor penting dalam memutuskan pembelian. Huawei MatePad 11.5 pada saat pembuatan artikel ini harga belum rilis resmi.

Sementara Xiaomi Pad 6, yang telah dijual resmi di Indonesia memiliki spesifikasi RAM 8GB dengan kapasitas 256GB di bandrol dengan harga Rp4.999.000 dengan aksesoris keyboard dan Xiaomi Smart Pen dijual terpisah.

Pemilihan antara Huawei MatePad 11.5 dan Xiaomi Pad 6 akan sangat tergantung pada preferensi dan kebutuhan Anda.

Kedua tablet ini menawarkan desain yang menarik, layar berkualitas tinggi, performa yang baik, dan berbagai fitur yang bermanfaat.

Penting untuk mempertimbangkan faktor seperti sistem operasi yang diinginkan, ekosistem aplikasi, dan anggaran yang tersedia.

Halaman:

Editor: M Hafni Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah