Puisi dengan Tema Hari Kartini 21 April 2022, Kenang Jasa Pelopor Kebangkitan Perempuan Indonesia

- 20 April 2022, 16:40 WIB
Ilustrasi. Puisi untuk memperingati Hari Kartini pada Kamis, 21 April 2022.
Ilustrasi. Puisi untuk memperingati Hari Kartini pada Kamis, 21 April 2022. /pixabay-arivleone/

PR BEKASI - Peringtan Hari Kartini akan jatuh pada Kamis, 21 April 2022.

RA Kartini merupakan tokoh sekaligus pelopor kebangkitan perempuan di Indonesia.

Dalam memperingati Hari Kartini 21 April 2022, berikut contoh puisi untuk memperingati hari tersebut.

Baca Juga: 10 Anggota Akatsuki di Naruto dengan Kekuatan di Luar Nalar, Salah Satunya Mampu Berubah Menjadi Hiu

Artikel ini menyediakan puisi peringatan Hari Kartini 21 April 2022.

Ada 3 puisi dengan tema Hari Kartini 21 April 2022 seperti dimuat dalam artikel yang diterbitkan Kabar Lumajang dengan judul "3 Puisi untuk Memperingati Hari Kartini 21 April 2022, Kenang Jasa Pahlawan Wanita Indonesia,".

1. Puisi Kartini : Raden Ajeng Kartini (Anisa Ayu)

Ibu Kartini
Engkau memang sangat berani
Berjuang untuk kaum putri
Agar sederajat dengan kaum lelaki

Baca Juga: Rekrutmen BUMN Tahun 2022: PT Jasa Marga (Persero) Tbk Buka Lowongan, Simak Formasi dan Persyaratannya

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Kabar Lumajang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x