Lowongan Kerja Juni 2022, PT BFI Finance Indonesia Tbk Membuka Kesempatan Karir Bagi S1

- 3 Juni 2022, 11:14 WIB
Ilustrasi loker. PT BFI Finance Indonesia Tbk membuka lowongan kerja untuk lulusan S1.
Ilustrasi loker. PT BFI Finance Indonesia Tbk membuka lowongan kerja untuk lulusan S1. /Pixabay/Mohamed_Hassan

PR BEKASI - Lowongan kerja (loker) sangat erat kaitannya dengan para tenaga kerja (Naker).

Karir di perusahaan ternama sangat diminati dan banyak diincar para tenaga kerja dan pencari loker.

Para pemburu loker mengincar perusahaan ternama yang menawarkan pekerjaan tetap dan gaji yang cukup besar.

Dikutip PikiranRakyat-Bekasi.com dari instagram @kemnaker, PT BFI Finance Indonesia Tbk cabang Samarinda membuka lowongan kerja pada 3 Juni 2022.

Baca Juga: 11 Bintang Hollywood yang Pernah Berdinas di Militer, Salah Satunya Elvis Presley

Formasi tenaga kerja yang dibutuhkan saat ini yaitu sebagai Marketing Corporate Executive.

Terdapat beberapa kualifikasi atau persyaratan bagi tenaga kerja yang akan mendaftarkan diri yaitu:

1. Laki-laki atau perempuan berusia maksimal 27 tahun.

2. Tenaga kerja memiliki tingkat pendidikan minimal S1

3. Memiliki kendaraan bermotor dan SIM A/SIM C.

Baca Juga: MUI Jabar: Ridwan Kamil dan Istri Sudah Ikhlaskan Emmeril Meninggal Dunia karena Tenggelam

4. Memiliki kemampuan berkomunikasi atau bernegosiasi yang baik.

5. Mampu berfikir analitisa yang baik.

6. Bersedia menjalani ikatan dinas selama 2 tahun.

Adapun deskripsi dari pekerjaan sebagai Marketing Corporate Executive sebagai berikut:

1. Mengatur, review, develop, serta evaluasi strategi dan proses dari bisnis corporate khususnya di bidang alat berat.

Baca Juga: AS Dikabarkan Akan Kirim Drone Tempur ke Ukraina

2. Develop dan maintain relasi dengan customer di sektor corporate.

3. Merencanakan strategi untuk mencapai target.

Lokasi kerja PT BFI Finance Indonesia Tbk cabang Samarinda berada di Sungai Pinang, Samarinda, Kalimantan Timur.

Bagi yang berminat dapat mendaftarkan diri dengan mengirimkan lamaran melalui website karirhub.kemnaker.go id .***

Editor: Nopsi Marga

Sumber: Instagram @kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah