Amalan di Hari Tasyrik yang Bisa Dilakukan Setelah Hari Raya Idul Adha

- 11 Juli 2022, 12:48 WIB
Ilustrasi. Berikut ini adalah sederet amalan yang bisa dilakukan oleh umat muslim di hari Tasyrik, salah satunya adalah menyembelih kurban.
Ilustrasi. Berikut ini adalah sederet amalan yang bisa dilakukan oleh umat muslim di hari Tasyrik, salah satunya adalah menyembelih kurban. /Pexels/Thirdman

Baca Juga: Kereta Cepat Mashaer di Arab Saudi Beroperasi Kembali Selama Musim Haji

Sebagaimana firman Allah SWT, “Dan berdzikirlah dengan menyebut Allah dalam beberapa hari yang terbilang.” (Q.S. Al-Baqarah: 203).

Orang yang sedang melaksanakan ibadah haji, dianjurkan di hari tasyrik untuk berdzikir dengan takbir ketika melempar jumroh, dikutip dari laman Khalid Basalamah Official.

4. Memperbanyak Do’a Sapu Jagad

Bertakbir setelah selesai menunaikan shalat wajib, membaca tasmiyah (bismillah) merupakan amalan yang bisa dilakukan di hari tasyrik.

Salah satunya mengamalkan doa yang dibaca Rasulullah saat melaksanakan wukuf dan saat hari tasyrik sebagai berikut:

“Robbana aatina fid dunya hasanah wa fil akhirati hasanah wa qina ‘adzaban naar,” (QS. Al-Baqarah:201)

Baca Juga: Bacaan Doa Setelah Sholat Witir, Lengkap dalam Latin dan Terjemahan

Artinya:

“Ya Rabb kami, berilah kami kebaikan di dunia dan kebaikan di akhirat dan peliharalah kami dari siksa neraka".***

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Instagram @Khalidbasalamahofficial


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x