Maudy Ayunda Bagi Tips Memilih Jurusan yang Tepat dan Masuk Universitas Impian

- 13 Juni 2021, 12:51 WIB
Maudy Ayunda bagi tips memilih jurusan dan universitas yang diinginkan.
Maudy Ayunda bagi tips memilih jurusan dan universitas yang diinginkan. /Instagram/@maudyayunda

Setelah sudah mempunyai bayangan dari What dan Who tadi, hal yang harus dilakukan selanjutnya yaitu How.

How disini lebih menjelaskan mengenai riset yang akan dilakukan untuk memantapkan dalam memilih sebuah jurusan.

Baca Juga: Heboh Maudy Ayunda Cekcok di Live Instagram, Warganet: Gak Mungkin Gak Sengaja Kepencet

Maudy Ayunda karena sudah tahu memilih jurusan Philosophy, Politics and Economic, dia akan memikirkan bagaimana caranya supaya bisa masuk atau melakukan pendaftaran.

Dan cara yang dilakukan Maudy Ayunda yaitu langsung mengambil ekstrakurikuler yang ada linknya dengan jurusan yang diinginkan oleh Maudy Ayunda.

Selain dilihat dari nilai, terkadang universitas juga melihat kelebihan yang dimiliki dari calon mahasiswanya.

Baca Juga: Dompetnya Tertinggal di Bus Jurusan Cikarang-Kalideres, Polantas Ini Sigap Bantu Seorang Ibu Kejar Bus

Oleh karena itu, perlu persiapan yang matang agar nantinya bisa masuk ke universitas yang diinginkan dengan jurusan yang diinginkan juga.

Kemudian tips Maudy Ayunda dalam memilih universitas impiannya yaitu dengan melihat jurusan yang disukai tadi.

Jika sudah menentukan jurusan apa yang diinginkan, maka carilah universitas yang ada dengan jurusan yang kita sukai tersebut.

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: YouTube Belajar A6


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x