Rahasia One Piece 1028 Terungkap, Ini Alasan Kenapa Jack Bisa Tiba-tiba Muncul di Wano Kuni

- 4 Oktober 2021, 13:46 WIB
Berikut adalah rahasia One Piece 1028 mengenai kehadiran Jack di Wano Kuni.
Berikut adalah rahasia One Piece 1028 mengenai kehadiran Jack di Wano Kuni. /YouTube/Anime and Manga Resource/

PR BEKASI - Ada satu hal yang masih menjadi pertanyaan besar hingga One Piece 1028, yaitu mengenai kehadiran Jack di Wano Kuni.

Kehadiran Jack di Wano Kuni secara tiba-tiba mengejutkan para penggemar karena sebelumnya di Arc Zou, dia sudah dihantam telak oleh Zunisha hingga tenggelam di dasar laut.

Dirangkum Pikiranrakyat-Bekasi.com, berikut adalah rahasia One Piece 1028 mengenai alasan Jack yang bisa secara mengejutkan muncul di Wano Kuni.

Baca Juga: Misteri One Piece chapter 1028, Pemakan Buah Iblis Tidak Bisa Pergi ke Pulau Terakhir Laugh Tale

Seperti yang diketahui, usai dirinya dihantam belalai Zunisha, Jack memang diperlihatkan telah tenggelam.

Lantas kenapa dirinya bisa bertahan dan tidak mati, padahal dia adalah pemakan buah iblis.

Jack bisa ternyata bertahan di bawah laut karena dia adalah manusia ikan, meskipun karena memakan buah iblis dia tidak bisa bergerak. Informasi ini telah dikonfirmasi melalui Vivre Card Databook.

Jika ada manusia ikan memiliki kekuatan buah iblis, maka ketika tenggelam mereka tetap tidak akan bisa bergerak.

Baca Juga: Pembahasan Spoiler One Piece, Buah Iblis Ope Ope No Mi Merupakan Satu-satunya Rahasia Keabadian

Halaman:

Editor: Ghiffary Zaka


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x