Bukan Kawaki, Begini Ceritanya Kenapa Boruto yang Akan Menjadi Villain di Masa Depan

- 25 Oktober 2021, 07:44 WIB
Berikut adalah jalan cerita bagaimana bukan Kawaki, melainkan Boruto yang akan menjadi villain di masa depan.
Berikut adalah jalan cerita bagaimana bukan Kawaki, melainkan Boruto yang akan menjadi villain di masa depan. /YouTube/Sneaky Peeky/

PR BEKASI - Setelah melihat bagaimana mengerikannya kekuatan Boruto yang sedang dikendalikan Otsutsuki Momoshiki.

Bahkan sekelas Rinnegan pun tak berkutik dan tak merasakan hawa keberadaan Boruto, hingga akhirnya mata Sasuke ditusuk begitu saja menggunakan kunai.

Akhirnya hingga saat ini Sasuke harus berbesar hati karena dirinya hanya memiliki kemampuan mata Sharingan saja seperti Kakashi.

Lantas bagaimana ceritanya? Berikut adalah alasan kenapa Boruto akan menjadi 'villain' di masa depan, sebagaimana dirangkum Pikiranrakyat-Bekasi.com.

Baca Juga: Link Streaming Nonton Gratis Boruto Next Generations Episode 221 Sub Indo, Naruto Bunuh Anaknya Sendiri?

Tentu kita sudah tahu bagaimana kehancuran Desa Konoha pada episode awal Boruto. Kita juga mendengar bahwa di era tersebut Naruto telah mati.

Setelah Kurama mati di episode 218, ke depannya kita hanya akan melihat sosok Naruto yang lemah.

Tak hanya itu di awal episode diperlihatkan bagaimana Kawaki yang bertemu dengan Boruto berkata bahwa era ninja telah berakhir.

Dia juga mengatakan kalau dirinya akan mengirimkan Boruto ke tempat naruto seolah-olah Kawakilah penyebab dari kekacauan itu.

Halaman:

Editor: Ghiffary Zaka


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x