Kim Garam Dituding Bullying sampai Katai Artis Lain, HYBE Angkat Bicara Soal 6 Rumor Palsu

- 20 Mei 2022, 19:22 WIB
Kim Garam LE SSERAFIM.
Kim Garam LE SSERAFIM. /Instagram.com/@le_sserafim

PR BEKASI - HYBE Labels atau Source Music akhirnya mengeluarkan pernyataan resmi mengenai rumor kekerasan sekolah (bullying) yang menyeret nama Kim Garam LE SSERAFIM.

Dalam pernyataannya yang dirilis pada hari ini, 20 Mei, HYBE menjelaskan bahwa Kim Garam juga terluka, akibat rumor palsu yang baru-baru ini menyeret namanya.

Hingga akhirnya HYBE memperjelas semua rumor tersebut dan mengatakan bahwa rumor yang dituduhkan kepada Kim Garam tidak benar.

Baca Juga: Mulai Rp30.000, Harga Tiket Nonton KKN di Desa Penari Uncut Beserta Jadwal di Bekasi 20-22 Mei

Bahkan HYBE menjelaskan kronologi kejadian secara terperinci antara Kim Garam dan sang korban, Yoo Eun Seo.

Diketahui, pada 19 Mei, tersangka korban kekerasan di sekolah Kim Garam merilis pernyataan resmi melalui kuasa hukumnya.

"'Pemberitahuan Hasil Komite Kekerasan Sekolah' yang baru-baru ini terungkap di komunitas online adalah benar. Kekerasan sekolah Kim Garam juga benar," demikian isi pernyataan tersebut yang dikutip oleh Pikiranrakyat-Bekasi.com pada Jumat, 20 Mei 2022 dari Soompi.

Baca Juga: Ekspor Minyak Goreng Kembali Dibuka, Jokowi: Harga Minyak Goreng Akan Semakin Terjangkau

Meskipun begitu, HYBE akhirnya mengeluarkan pernyataan resmi mengenai kasus tersebut dan dalam pernyataanya, ia menjelaskan semua rumor yang menyeret Kim Garam.

Halaman:

Editor: Gita Pratiwi

Sumber: Soompi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x