One Piece 1050, Kedatangan Ryokugyu ke Wano Terungkap, Jadikan Shusui Hak Milik dan Warisi Kehendak Ryuma?

- 24 Mei 2022, 22:10 WIB
Berikut bocoran One Piece 1050, mengenai kekuatan Laksamana Ryokugyu.
Berikut bocoran One Piece 1050, mengenai kekuatan Laksamana Ryokugyu. /OP Fandom/

Bila Zoro memang anaknya maka dia sudah memiliki anak dari usia yang terbilang muda. Selain itu, alasan lain dari teori dia adalah ayah Zoro karena mereka diperkenalkan dengan cara yang sama.

Mereka berdua sama-sama tidak makan selama beberapa waktu ketika awal kemunculannya, Ryokugyu selama tiga tahun dan Zoro sebulan karena ditahan Marinir.

Dibanding teori ini, ada spekulasi lain yang dianggap masih masuk akal, yaitu mereka berdua adalah tentara super dari Ryuma.

Baca Juga: Kejutan One Piece 1050, Ungkap Alasan Kebangkitan Buah Iblis Kaido Tidak Terjadi

Karena itu mereka memiliki kemiripan, seperti bagaimana Germa menciptakan tentara super mereka, Zoro dan Ryokugyu pun sama.

Lebih lanjut, ada perkiraan kedatangannya ke Wano untuk mengunjungi Ryuma dan mengambil pedang Shusui yang diminta Hiyori dan dikembalikan ke makam Ryuma.

Ada kemungkinan ketika dia datang, mengambil Shusui adalah salah satu hal yang dilakukannya, menjadikan pedang tersebut sebagai hak milik, sebagai pewaris kehendak Ryuma.

Baca Juga: Presiden Tunjuk Luhut Urus Minyak Goreng di Jawa-Bali, Jodi Mahardi: Targetnya Minyak Goreng Curah

Namun, ini masih berupa spekulasi yang mungkin terjadi dan tidak di One Piece 1050 atau setelahnya, sangat patut dinantikan sepak terjang dari sang Laksamana.***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x