Viral Curhat Driver Ojol Disabilitas Kerap Dicancel Penumpang karena Pakai Motor Sespan: Baru Narik Seminggu

- 29 Agustus 2022, 10:10 WIB
 Kisah viral seorang driver ojol yang merupakan penyandang disabilitas.
Kisah viral seorang driver ojol yang merupakan penyandang disabilitas. /TikTok/kangsokab/

PR BEKASI - Baru-baru ini sebuah kisah mengharukan seorang driver ojek online (ojol) viral di media sosial.

Sebuah akun TikTok mengunggah video seorang driver ojol yang merupakan penyandang disabilitas curhat dengan penumpangnya.

 

Dikutip PikiranRakyat-Bekasi.com dari akun TikTok @kangsokab, driver ojol itu memberitahu kepada calon penumpangnya bahwa ia akan duduk di samping motor.

Sang pemilik akun TikTok sekaligus penumpang si driver itu pun merasa heran dengan pesan yang diterimanya.

Baca Juga: Buat Netizen Kepo, Sosok Polwan yang Nangis Usai Sidang Kode Etik Ferdy Sambo Viral, Apakah Rita Yuliana?

Pasalnya, sang penumpang biasanya akan duduk di belakang si pengemudi.

"Bang, ini motornya duduk di samping nggak papa, ya?" tulis keterangan dalam video tersebut.

Setelah bertemu dengan driver ojol tersebut, pria ini pun langsung paham tentang pesan yang ia terima.

Halaman:

Editor: Nicolaus Ade Prasetyo

Sumber: TikTok @kangsokab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x