Resep Ramen Khas Drama Korea yang Enak dan Halal, Berbahan Mi Instan Asal Indonesia

- 22 Oktober 2021, 13:13 WIB
Resep ramen khas drama Korea yang enak juga halal bisa dibuat di rumah dengan bahan mi instan khas Indonesia.
Resep ramen khas drama Korea yang enak juga halal bisa dibuat di rumah dengan bahan mi instan khas Indonesia. /tangkapan layar youtube Ide Rumahan Endul Ella

Bahan :

Sawi putih secukupnya
1 bungkus jamur enoki
2 sosis goreng
3 bakso goreng
1 tahu putih
Ayam goreng iris
Daun bawang secukupnya
1 butir telur
500 ml air
250 ml air kaldu
1 mie instan kuah korean spicy soup khas Indonesia

Baca Juga: Resep Lengkap Ramen Indomie ala Chef Devina Hermawan, Cukup 10 Menit Rasanya Seenak Ramen Jepang

Bahan Saos Kuah Merah:

1 sendok makan saus tiram atau bisa diganti dengan kecap asin
2 sendok makan saos tomat
1 sendok makan saos sambal
1 sendok makan cabe bubuk
1 sendok makan bumbu pedas tabur
1 sendok makan kecap manis
1 sendok makan bawang putih goreng lalu dicincang
lada secukupnya
air secukupnya

Baca Juga: Solusi untuk Pengguna Kacamata, Seniman Asal Jepang Buat Masker Ramen 3 Dimensi

Cara membuat :

- Siapkan satu buah mangkok untuk wadah saosnya, saos di sini sebagai pengganti Gochujang, namun karena gochujang belum tentu halalnya maka ada baiknya untuk membuat sendiri.

- Masukkan saus tiram atau kecap asin juga bawang putih cincang yang sudah digoreng terlebih dahulu.

- Masukkan semua bahan saos, siram dengan air secukupnya, aduk sampai semua bahan saos tercampur rata.

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: Youtube Ide Rumahan Endul Ella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah