Hari AIDS Sedunia 2021, Pentingnya Pengetahuan tentang Cara Penularan AIDS

- 30 November 2021, 12:00 WIB
Ilustrasi. Pentingnya mengetahui cara penularan HIV AIDS.
Ilustrasi. Pentingnya mengetahui cara penularan HIV AIDS. /

PR BEKASI - Hari AIDS diperingati pada tanggal 1 Desember 2021 mendatang.

AIDS adalah sebuah penyakit yang menyerah sistem kekebalan tubuh manusia.

Penularan AIDS ini dapat melalui darah, ASI, Vagina, Dubur, dan lainnya.

Pentingkah mengetahui seputar AIDS?

Baca Juga: Drama Korea Terbaru Choi Woo Shik dan Kim Da Mi 'Our Beloved Summer' Tayang Desember 2021, Ini Sinopsisnya

Dikutip PikiranRakyat-Bekasi.com, hari AIDS atau Acquired Immune Deficiency Syndrome dicetuskan oleh James W. Bunn dan Thomas Netter untuk mengkampanye bahaya AIDS untuk semua kalangan.

HIV AIDS bisa menyerang siapa saja, untuk mari kita bersama-sama mengetahui tentang AIDS.

AIDS tidak akan menular lewat sentuhan tangan dengan penderita, seseorang dengan penyakit AIDS akan menularkan virusnya melalui suntikan, darah, ASI, Vagina, dan lainnya.

Baca Juga: Reuni 212 Cenderung Bakal Jadi Klaster Baru Covid-19, Polri: Lebih Baik Dihindari

Halaman:

Editor: Puji Fauziah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x