Mengenal Metode Surrogate, Cara Priyanka Chopra Memiliki Anak ‘Tanpa Hamil’

- 23 Januari 2022, 08:11 WIB
Ilustrasi ibu hamil. Simak penjelasan metode surrogate, cara yang dilakukan Priyanka Chopra untuk bisa memiliki anak tanpa perlu hamil.
Ilustrasi ibu hamil. Simak penjelasan metode surrogate, cara yang dilakukan Priyanka Chopra untuk bisa memiliki anak tanpa perlu hamil. /PIXABAY/StockSnap

PR BEKASI – Mari mengenal metode surrogate, ini adalah cara yang dilakukan Priyanka Chopra dan Nick Jonas dalam memiliki anak.

Ternyata Priyanka Chopra memiliki anak dari Nick Jonas ‘tanpa hamil’ yakni melalui metode surrogate.

Cara yang disebut metode surrogate atau ibu pengganti yang dilakukan Priyanka Chopra ini bisa dilakukan tentu dengan kondisi tertentu.

Kita sebenarnya bisa memilih metode surrogate sebagaimana yang dilakukan Priyanka Chopra jika ingin memiliki anak.

Baca Juga: POPULER HARI INI: Bocoran One Piece 1038 hingga Timnas Putri Indonesia Dilibas Australia

Apa itu metode surrogate?

Ada dua pengertian metode surrogate yakni tradisional dan gestasional. Metode tradisional yakni menginjeksikan sperma ayah, dalam hal ini Nick Jonas.

Sperma ayah tersebut dimasukkan ke perempuan yang akan menjadi ibu pengganti, ia akan hamil lalu melahirkan anak tersebut.

Tak hanya sperma ayah, kita pun bisa menggunakan donor sperma jika diperlukan.

Halaman:

Editor: Akhmad Jauhari

Sumber: WebMD


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x