Ide Kue Lebaran: Resep Membuat Kue Kacang Tanpa Mentega dan Mixer, Mudah Dibuat!

- 2 Mei 2022, 16:30 WIB
Ilustrasi kue kacang, camilan khas saat lebaran Idul Fitri
Ilustrasi kue kacang, camilan khas saat lebaran Idul Fitri /tangkap layar dari kanal Youtube Luvita Ho

PR BEKASI - Pada momen Lebaran ini sejumlah kue cocok disajikan sebagai camilan saat kumpul keluarga.

Untuk membuat kue kacang saat Lebaran dapat disimak dalam artikel ini.

Dalam resep kue kacang ini dibuat tanpa menggunakan Mentega dan Mixer.

Berikut resep cara membuat kue kacang lengkap dari bahan dan langkah membuatnya, sebagaimana dikutip PikiranRakyat-Bekasi.com dari YouTube Luvita Ho.

Baca Juga: Misteri One Piece 1048, Alasan Wano Menutup Perbatasan Terungkap, Ternyata untuk Lindungi Rahasia Besar

Bahan-bahan kue kacang:

- 135 gr minyak

- 125 gr gula halus

- 125 gr kacang tanah, matang

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: YouTube Luvita Ho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x