Warga India Panjatkan Doa pada Dewi Corona, Berharap Pandemi Covid-19 Segera Berakhir

- 12 Juni 2021, 21:13 WIB
Ilustrasi. Warga India panjatkan doa pada Dewi Corona dan berharap agar pandemi Covid-19 yang tengah mengancam seluruh negara saat ini segera berakhir.
Ilustrasi. Warga India panjatkan doa pada Dewi Corona dan berharap agar pandemi Covid-19 yang tengah mengancam seluruh negara saat ini segera berakhir. /Pixabay/Tumisu

Puncak pandemi Covid-19 terjadi pada Mei 2021 lalu. Sehingga, India mencatatkan ada sekira 414 ribu kasus per hari.

Baca Juga: Jenazah Covid-19 di India Membludak, Keluarga Diminta Cari Kerabatnya Sendiri

Untuk angka keseluruhan, India tercatat memiliki 29 juta kasus dan 267 ribu kematian akibat Covid-19.

India mencoba mengendalikan situasi dengan terus menggenjot kampanye vaksinasi Covid-19 walaupun secara angka masih tergolong rendah.

Dari 950 juta orang dewasa yang harus divaksin, baru 240 juta yang sudah menerima paling tidak satu dosis vaksin Covid-19.

Tak hanya itu, beberapa negara pun mengkonfirmasi memberikan bantuan pada India untuk menghadapi gelombang pandemi Covid-19 tersebut.***

Halaman:

Editor: Rinrin Rindawati

Sumber: REUTERS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x