Jadwal Pemadaman Listrik Tasikmalaya Hari Ini Selasa, 3 Agustus 2021: 3 Wilayah Ini Siap-Siap Gelap Gulita

- 3 Agustus 2021, 06:25 WIB
Foto ilustrasi jadwal pemadaman listrik di Tasikmalaya kota, Rajapolah dan Pangandaran hari ini.
Foto ilustrasi jadwal pemadaman listrik di Tasikmalaya kota, Rajapolah dan Pangandaran hari ini. /ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat

PR BEKASI – Pemadaman listrik sementara akan terjadi di sejumlah wilayah di Tasikmalaya, Jawa Barat hari ini Selasa, 3 Agustus 2021. 

Hal tersebut diumumkan melalui surat ederna yang diterbitkan Perusahaan Listrik Negara (PLN) wilayah Tasikmalaya, Jawa Barat. 

Pemadaman tersebut bakal terjadi meliputi UP3 Tasikmalaya, unit pelayanan pelanggan (ULP) Tasikmalaya Kota, Rajapolah, dan Pangandaran.

Pemadaman listrik di wilayah ULP Tasikmalaya Kota, Rajapolah, dan Pangandaran akan berlangsung mulai pukul 8.00 WIB hingga pemeliharaan selesai.

Baca Juga: Dinkes Kota Tasikmalaya Ingin Percepat Vaksinasi Covid-19: Sudah Sebulan Kiriman Stok Vaksin Nihil

Adapun penyebab pemadaman tersebut berkaitan dengan pemeliharaan jaringan SUTM 20 KV, pemeliharan kontruksi SUTM, dan pemangkasan pooh di sekitar jaringan.

Pemeliharan jaringan tersebut dalam rangka menjaga dan meningkatkan keandalan pasokan listrik di ULP Tasikmalaya Kota, Rajapolah, dan Pangandaran.

Berikut Pikiranrakyat-Bekasi.com menginformasikan jadwal pemadaman listrik untuk daerah UP3 Tasikmalaya wilayah ULP Tasikmalaya Kota, Rajapolah, dan Pangandaran melalui surat edaran yang diunggah pada akun Instagram PLN Tasikmalaya @plntasikmalaya, Selasa, 3 Agustus 2021.

Baca Juga: Jadwal Pemadaman Listrik Tasikmalaya Hari Ini Selasa, 27 Juli 2021: Warga Singaparna Tak Bisa Rasakan Listrik

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: PLN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x