Ungkap Sosok Anwar Abbas Sebenarnya, Cholil Nafis: Orangnya Jujur, Ikhlas

- 19 November 2021, 20:45 WIB
Ketua Umum MUI Cholil Nafis menyebut sosok Anwar Abbas sebagai sosok yang jujur bahkan ikhlas dengan apapun.
Ketua Umum MUI Cholil Nafis menyebut sosok Anwar Abbas sebagai sosok yang jujur bahkan ikhlas dengan apapun. /YouTube/Realita TV

PR BEKASI - Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) Cholil Nafis, menanggapi perihal pernyataan dari Wakil Ketua-nya yaitu Anwar Abbas mengenai tim Detasemen Khusus atau Densus 88 dibubarkan.

Cholil Nafis menyatakan bahwa secara kelembagaan, MUI belum pernah mengeluarkan pernyataan agar Densus 88 dibubarkan.

Sementara itu, dalam pernyataannya sendiri, Cholil Nafis mengatakan bahwa dirinya mendukung adanya Densus 88 tersebut.

Baca Juga: Viral Hiu Paus Mati di Laut Pesisir Barat Lampung Gegara Tersangkut Jaring Milik Nelayan

"Secara kelembagaan MUI belum pernah mengeluarkan tentang untuk pembubaran. Kalau untuk pernyataan saya saya mendukung adanya Densus 88. Tapi minta bekerja secara profesional kan," katanya.

Dia mengatakan bahwa permintaannya agar Densus 88 bekerja secara profesional merupakan keinginannya sebagai warga atau masyarakat Indonesia.

Di sisi lain, dia mengungkapkan bagaimana sebenarnya sosok Anwar Abbas yang kerap dianggap keras karena pernyataannya.

Baca Juga: Eiichiro Oda Munculkan Buah-Buahan Iblis dari Mochi Mochi Hingga Smile, Hanya Ada di Dunia One Piece

Cholil Nafis menyebut Anwar Abbas sebagai pribadi yang jujur dan juga ikhlas.

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: YouTube tvOne News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x