Belanja Gunakan APD Medis Penanganan Pasien Virus Corona, Pengunjung Diusir dari Toko Perbelanjaan

- 29 Maret 2020, 14:38 WIB
Tangkapan layar 2 orang berbelanja dengan menggunakan APD medis di sebuah pusat perbelanjaan
Tangkapan layar 2 orang berbelanja dengan menggunakan APD medis di sebuah pusat perbelanjaan /Twitter

Laporan terbaru, beredar sebuah video di media sosial twitter 2 orang menggunakan Alat Pelindung Diri (APD) Medis yang biasa digunakan untuk melakukan penanganan pasien virus corona dipakai untuk melakukan berbelanja disebuah pusat berbelanjaan.

Baca Juga: RI Gunakan Obat Malaria untuk Penyembuhan Virus Corona, WHO: Penelitian Vaksin Masih 12 Bulan Lagi

Dalam video tersebut, terlihat 2 orang yang sedang berbelanja menggunakan APD medis berdebat dengan sejumlah pria yang menggunakan masker yang diduga dari manajemen toko tersebut.

Diusir dari Lotter gara2 lebay,” tulis pengguna sekaligus pengunggah akun twitter @danedgustama.

Hingga berita ini diterbitkan unggahan video tersebut telah mendapatkan sebanyak 4.200 retweet, 1.000 komentar, dan 4.400 like. ***

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x