Jelang Hari Valentine, JOOX Punya Fitur Baru untuk Bantu Ungkapkan Perasaan Seseorang

- 13 Februari 2021, 12:30 WIB
Ilustrasi logo JOOX.
Ilustrasi logo JOOX. /mMixmag Asia

Selanjutnya, pilih lagu dari playlist yang paling sesuai dengan kata hati pengguna.

Setelah menentukan lagu yang diinginkan, pilih opsi “Make a Lyrics Card” di bagian atas kanan aplikasi.

Pengguna lalu bisa memilih beberapa penggalan lirik yang paling sesuai dengan kata hati untuk disampaikan ke orang tersayang.

Selain itu, pengguna juga dapat mengatur tulisan dan latar belakang sesuai yang diinginkan. 

Baca Juga: JK Tanyakan Bagaimana Mengkritik Tanpa Dipanggil Polisi, Ruhut Sitompul Beri Jawaban Menohok

Ketika sudah selesai menentukan pilihan lirik dan background yang sesuai, pengguna dapat menyimpan dan membagikan lyric card tersebut ke akun media sosial.

Sementara itu, JOOX juga menghadirkan daftar lagu pilihan untuk didengarkan saat Hari Valentine, mulai dari pop, dangdut, hingga K-pop.

Untuk penyuka lagu pop, playlist “Pasti Buat Bahagia” cocok banget untuk disampaikan ke gebetan sebagai ungkapan sayang seperti lagu “Bila Aku Jatuh Cinta” dari Enzy Storia

Selanjutnya, hal yang sama juga dengan judul lagu “Duhai Sayang” dari Yura Yunita dan “Ku Ingin Memilikimu” dari Brisia Jodie.

Baca Juga: Dimas Beck Cium Kening Luna Maya, Warganet Heboh

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x