Perbandingan Oppo A79 vs Vivo G2: Meninjau Dua Smartphone dengan Prosesor MediaTek Dimensity 6020

- 8 Februari 2024, 07:34 WIB
Cek perbandingan spesifikasi antara Oppo A79 vs Vivo G2.
Cek perbandingan spesifikasi antara Oppo A79 vs Vivo G2. /Oppo

PATRIOT BEKASI - Baru-baru ini Oppo resmi merilis ponsel terbarunya Oppo A79 di Indonesia. Ponsel kelas menengah ini ditenagai Prosesor MediaTek Dimensi 6020 yang menawarkan performa yang unggul.

Oppo A79 menjadi ponsel pertama di Indonesia menggunakan SoC MediaTek Dimensity 6020 kemungkinan perangkat ini akan bersaing di pasar ponsel tanah air dengan Vivo G2 yang baru-baru ini diluncurkan di China

Keduanya ditenagai oleh prosesor MediaTek Dimensity 6020. Artikel ini tim PikiranRakyat-PatriotBekasi.com akan membandingkan spesifiasi utama Oppo A79 dan, sebagaimana dikutip dari laman gsmarena diantaranya;

Baca Juga: Lama Tak Terdengar, Berapa Harga iPhone X Sekarang 2024?

Dimensi dan Layar

Oppo A79 memiliki dimensi 165.6 x 76 x 8 mm dan berat 193 g. Kemudian untuk bagian layar menggunakan IPS LCD 6.72 inch memiliki refresh rate 90 Hz, dengan kecerahan 680 nits dan memiliki resolusi 1080 x 2400 pixels dengan rasio 20:9 .

Sedangkan Vivo G2 memiliki dimensi 163.7 x 75.4 x 8.1 mm dan berat 186 g. Kemudian untuk bagian panel IPS LCD 6.56 inch sudah mendukung refresh rate 90 Hz, dengan kecerahan hingga 840 nits dan memiliki resolusi 720 x 1612 pixels, dengan rasio 20:9.

Prosesor dan Memori

Halaman:

Editor: M Hafni Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x